Situbondo – Jum’at (19/10/2018)
Bertempat di Dusun Nyiur Cangkang. Desa Kesambirampak Kec kapongan kab Situbondo
telah di laksanakan kegiatan karya bakti Pasca angin besar mengakibatkan beberapa
pohon tumbang, kegiatan ini difokuskan membersihkan pohon tumbang bersama
Forkopimka Kec Kapongan dan yang di
ikuti kurang lebih 30 orang.
Adapun kegiatan karya
bakti tersebut di hadiri Danramil 0823/03 Kapongan Kapten Inf Marwito, bersama
anggota dan Forpimka Kapongan serta masyarakat Dusun Nyiur cangkang.
Ds.Kesambirampak
Kegiatan diawali Apel
pagi di ambil langsung oleh Danramil 0823/03 Kapongan (Kapten Inf Marwito),
Danramil Mengucapkan banyak terima kasih
kepada seluruh yang hadir pada pagi. Semoga bapak bapak yang hadir di pagi ini dengan niat yang tulus
insaallah kita akan mendapatkan pahala. Danramil juga
menyampaikan dengan adanya kegiatan
karya bakti ini semoga dapat meringankan beban masyarakat.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar